Posted by : Unknown Jumat, 07 November 2014


Kuroko no Basuke
  1. Kiseki no Sedai berisi pemain-pemain hebat dari SMP Teikou, terdiri dari : Kuroko Tetsuya, Kise Ryouta, Midorima Shintaro, Aomine Daiki, Murasakibara Atsushi, Akashi Seijuro dan Manager Momoi Satsuki
  2. Setelah keluar dari SMP Teikou seluruh pemain Kiseki no Sedai melanjutkan di sekolah yang berbeda, kecuali Momoi dan Aomine
  3. Midorima (Shutoku), Kise (Kaijou), Aomine (Touo Gakuen), Kuroko (Seirin), Murasakibara (Yosen), Akashi (Rakuzan)
  4. Semua tim yang melawan SMP Teikou selalu kalah telak dengan tertinggal poin yang sangat jauh
  5. Kenangan jahat yang paling diingat oleh penonton adalah ketika Kiseki no Sedai melawan teman bermain basket kuroko dengan skor telak 111 - 11 . dimana point terakhir yang didapatkan tim temannya kuroko adalah hasil bunuh diri murasakibara
  6. Kuroko (Hitam, mengidentifikasi bahwa dirinya adalah seorang bayangan), Kise (Ki, artinya kuning), Aomine (Ao, artinya biru), Midorima (Mido, artinya hijau), Murasakibara (Murasaki, artinya ungu), Akashi (Aka, artinya merah). Momoi (Momo, artinya buah peach yang berwarna pink.. meskipun bukan anggota Kiseki no Sedai, tapi kemunculannya di SMP Teikou sangat berperan penting)
  7. Kise (Perfect Copy), Midorima (Top Shooter), Aomine (Flexibel Player and Streetball Style), Murasakibara (The best Center), Akashi (Genius Player & Emperor Eye), Kuroko (Phantom Player)
  8. Kuroko Tetsuya
  9. Kuroko Tetsuya merupakan anggota ke-6 Bayangan dari Kiseki no Sedai
  10. Nama Kuroko berasal dari kata "stagehand" yang berarti orang yang ada dibelakang layar
  11. Kuroko tidak bisa melakukan dribble, dunk, ataupun shoot. Dia hanya mampu melakukan ignite pass dan merebut bola tanpa diketahui karena aura kehadirannya sangat lemah
  12. Ignite pass pada awalnya hanya sebatas ditinju, namun seiring berjalannya waktu ia menggunakan telapak tangannya sehingga kekuatannya lebih kencang
  13. Saat di SMP Teiko dia menjadi bayangan bagi Aomine
  14. Setelah di SMA Seirin dia menjadi bayangan bagi Kagami Taiga
  15. Kuroko terkesan pendiam namun kata-katanya sering kali menyakitkan
  16. Kuroko memiliki teknik misdirection, hanya saja tidak bisa bertahan dalam 40menit
  17. Kuroko bernomor punggung 11di SMA Seirin
  18. Kuroko memiliki kebiasaan menarik wirstband sesaat sebelum pertandingan dimulai
  19. Pelajaran sekolah terbaiknya adalah Sejarah Jepang, Sejarah Dunia dan Geografi
  20. Nomor ID Pelajar Sekolahnya adalah 102153
  21. Makanan favorit Kuroko adalah Vanilla Shake
  22. Tinggi Kuroko 155cm ketika masuk SMP Teikou
  23. Tipe Wanita Kuroko adalah wanitayang lembut
  24. Kuroko tinggal bersama Ayah, Ibu dan Neneknya
  25. Sebagian besar karakter memanggilnya Kuroko, namun beberapa karakter lain memanggilnya dengan nama yang berbeda. X : Kise (Kurokocchi), Aomine (Tetsu), Murasakibara (Kuro-chin), Akashi (Tetsuya), Momoi (Tetsu-kun)
  26. Meski berbeda dengan emperor milik Akashi, namun pada akhirnya Kuroko berhasil mengeluarkan emperor miliknya saat bertanding melawan Rakuzan di final winter cup
  27. Kuroko dapat menghentikan pemain yang sedang ada dalam zone meskipun dia tidak memiliki zone
  28. Aomine Daiki
  29. Aomine kadang dijuluki Ahoumine (Aomine bodoh)
  30. Aomine dan Momoi teman sejak kecil, dan panggilan yang diberikan momoi pada Aomine adalah Dai-chan
  31. Aomine membenci lebah karena pernah disengat
  32. Aomine pernah menaruh katak dikepala Momoi sehingga mmomoi membenci katak
  33. Tpe wanita Aomine adalah wanita berdada besar
  34. Ukuran sepatu Aomine adalah 29,5
  35. Tinggin Aomine 175 saat masuk SMP Teiko
  36. Kise Ryouta
  37. Kise merupakan pemain peniru terbaik dan saat dia meniru dia mampu melakukannya lebih baik
  38. Kise tidak bisa meniru gerakan Kuroko
  39. Hobi favorit Kise adalah Karaoke
  40. Kise terkenal dikalangan wanita karena selain pemain basket ia juga seorang model
  41. Kise membenci cacing tanah
  42. Kise memiliki 2 kakak perempuan dimana salah satunya yang membuatnya terjun dalam dunia model
  43. Tinggi kise 171 saat memasuki Teikou
  44. Kise selalu memanggil orang yang diakuinya dengan akhiran -cchi
  45. Kagami Taiga
  46. Kagami merupakan siswa pindahan dari Amerika meskipun sewaktu kecil ia memang tinggal di Jepang
  47. Kagami merupakan calon pemain seperti Kiseki no Sedai
  48. Taiga merupakan cara orang jepang mengucapkan Tiger (Harimau) dari katakan
  49. Kagami bisa menghabiskan beberapa steak 4kg dan puluhan roti sekaligus
  50. Cara berpikirnya pendek dan temperamental sehingga Aida Riko sering memanggilnya BAKAGAMI (Baka Kagami - Kagami Idiot)
  51. Kagami menyukai wanita yang elegan
  52. Kagami takut hantu
  53. Kagami tidak menyukai anjing
  54. Kagami tinggal sendiri di Jepang, sementara orang tuanya bekerja di Amerika
  55. Kagami memakai sepatu bertanda tangan Michael Jordan, Nike Air Jordan I, kemudian diberi sepasang sepatu baru oleh Aomine yang memiliki pola asli Air Jordan yakni berpola putih, hitam, merah
  56. Diluar basket, ia memiliki keahlian memasak sehingga suatu hari ia mengajarkan Riko memasak kari
  57. Jika akan menghadapi pertandingan, Kagami tidak bisa tidur
  58. Kagami bisa memasuki zone hingga 3x saat melawan Rakuzan
  59. Kagami memiliki seseorang yang sangat berharga dalam hidupnya, bahkan dia menganggapnya sebagai kakak, dia adalah Tatsuya Himuro
  60. Kalung cincin yang sering dipakainya adalah pemberian dari Tatsuya Himuro)
  61. Midorima Shintarou
  62. Midorima selalu percaya pada ramalan
  63. Midorima selalu memakai perban di tangan kirinya
  64. Dalam keadaan terbaiknya, lemparan Midorima tidak pernah meleset
  65. Hanya kagami dan Akashi yang mampu memblock tembakannya
  66. Midorima memiliki aksen yang lucu menurut Kise
  67. Midorima jarang sekali terlihat tersenyum
  68. Midorima membenci kucing karena ia pernah dicakar kucing
  69. Makanan kesukannya adalah sup kacang merah
  70. Midorima menyukai wanita yang lebih tua darinya
  71. Midorima memiliki adik perempuan
  72. Tinggi Midorima 174 ketika masuk SMP Teikou
  73. Akashi Seijuro
  74. Akashi adalah orang pertama yang menyadari kekuatan Kuroko
  75. Makanan favoritnya adalah sup tahu
  76. Keahlian lainnya adalah berkuda
  77. Tipe wanita Akashi adalah gadis yang bermartabat
  78. Akashi membenci anjing yang tidak patuh
  79. Akashi mulai menyukai basket ketika melihat para pemain yang menggabungkan intelektual dan fisik untuk bermain
  80. Ketika awal memasuki Teikou Akashi lebih sering bermain dengan Midorima
  81. Tinggi Akashi 158cm (Teikou), 173cm (Rakuzan)
  82. Berat Akashi 64kg
  83. Tanggal lahir : 20 Desember (Sagitarius)
  84. Golongan Darahnya AB 
  85. Akashi berperan sebagai orang yang antagonis dalam serial KnB
  86. Akashi merupakan seorang point guard dan kapten di Rakuzan
  87. Akashi tinggal bersama Ayahnya
  88. Akashi kembali menjadi pribadi yang baik saat kalah dari Seirin di final (Oreshi)
  89. Akashi terkesan paling ekstrim diantara pemain lainnya (Bokushi)
  90. Akashi hanya memperalat Mayuzumi Chihiro (pemain bayangan mirip Kuroko) untuk dapat mencetak point
  91. Murasakibara Atsushi
  92. Murasakibara terlihat malas ketika bermain, tapi ketika dikalahkan Seirin dia benar-benar bermain dengan penuh semangat
  93. Murasakibara sangat suka ngemil
  94. Ketika melawan Meikou Murasakibara sengaja melakukan gol bunuh diri agar hasilnya merupakan angka yang sama 111 untuk Teiko dan 11 untuk Meikou , jadi totalnya seperti 11111
  95. Aida Riko
  96. Riko bisa melihat keahlian seseorang dari bentuk badannya
  97. Riko terbiasa melihat Ayahnya melatih sehingga iapun dengan sendirinya bisa melatih dengan baik
  98. Riko tidak bisa memasak bahkan ia diajari memasak kari oleh Kagami
  99. Riko menyukai anjing
  100. Momoi Satsuki
  101. Momoi pertama kali menyukai Kuroko saat ia memberikan stik bekas es lolinya pada Momoi
  102. Momoi sebenarnya ingin masuk Seirin bersama Kuroko hanya saja ia ingin tetap mengawasi Aomine
  103. Mitobe memiliki adik yang sangat banyak dan semuanya mirip dengannya
  104. Mitobe tak pernah berbicara sepatah katapun, namun Koganei akan memahami semua maksud perkataannya
  105. Teppei mengalami cedera sangat parah di kakinya dan permainan winter cup adalah permainan terakhirnya sebelum ia harus berobat dengan Alex
  106. Tim Basket SMA Seirin
  107. Tradisi penerimaan tim basket inti di SMA Seirin adalah teriak di loteng Sekolah agar benar-benar memiliki visi misi yang benar-benar ingin dilakukan
  108. SMA Seirin bisa masuk semi final di tahun pertama team basket didirikan
  109. SMA Seiho merupakan Team Defense terbaik dan merupakan salah satu dari 3raja





Ntar dilanjut yee, jangan lupa KOMENTAR nya ^^ Arigatou

{ 17 komentar... read them below or Comment }

  1. Gan , boleh izin copas ? Ane sertain sumber kok gan :D

    BalasHapus
  2. kurang uncrownless general tuh

    BalasHapus
    Balasan
    1. memang harus banyak yang di edit ><
      sangkyu komentarnya :)

      Hapus
  3. banyak yang harus direvisi lagi min

    BalasHapus
  4. Kakkoi gan. salken. izin blogwalking

    https://falhiz-san.blogspot.co.id/

    blog dengan topik seputar anime/manga/mahwa

    BalasHapus
  5. Wahhh, keren banget nih tulisannya. 1001 ya? Entar ane mau nulis juga yang 1Juta kenapa anime kuroko no basuke season 4 bakal tayang 2017. Tunggu ya gan!

    BalasHapus
  6. nama asli kagami kun Shigehiro Akiwara

    BalasHapus

- Copyright © 2013 シズカ 近松's Blog ^^ - Ore no Imouto - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -